Pasangan Rizal – Rahmad Nyatakan Menang Hitung Cepat Pilkada Balikpapan 2015 Pilkada serentak 2015 yang dilakukan di beberapa kota Indonesia ini memang menyita perhatian khusus. Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak yang ada di kota Balikpapan, Kalimantan Timur ini sebelumnya...
Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2015 memang usai digelar. Hasil hitung cepat yang dilakukan oleh Lingkaran Survey Indonesia (LSI) dan Lembaga Survey Kebijakan Publik (LSKP) utuk Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur merilis pasangan Rita Widyasari-Edi Damansyah menang telak dari...
Pada tanggal 9 Desember kemarin sebanyak 9 provinsi, 30 kota dan 224 kabupaten telah menggelar hajatan besar yaitu pilkada serentak, ini merrupakan sejarah baru dari demokrasi Indonesia. Diantara sekian banyak daftar yang ada itu tak terkecuali dengan dengan Kabupaten...
Pilkada serentak yang dilaksanakan pada tanggal 9 Desember 2015 kemrin merupakan pilkada langsung yang dilakukan oleh seluruh wilayah Indonesia. Hampir tiap provinsi yang ada di Indonesia melaksanakan pemilihan langsung. Pemilihan langsung merupakan bentuk dari demokrasi yang ada di Indonesia....
Tanggal 9 Desember yang lalu menjadi tonggak sejarah bagi kabupaten Ponorogo yang melakukan pemilihan bupati nya secara langsung. Kota yang terkenal dengan kesenian reognya memiliki empat pasangan yang dinilai sama-sama kuat dan sama-sama punya kans dalam memenangkan pilkada. Adapun...
Pilkada 9 Desember tahun 2015 yang lalu. Merupakan salah satu bentuk daripada demokrasi yang ada di negaa Indonesia, hampir sebanyak 300 kabupaten/kotamadya serta beberapa Provinsi di Indonesia melakukan pemilihan kepala daerah mereka secara langsung. Tak terkecuali dengan kabupaten Tuban....
Quick Count atau hitung cepat merupakan suatu metode yang dilakukan untuk menghitung dalam sebuah pemilihan kepala daerah. Indonesia sebagai negara demokrasi juga baru saja menggelar pemilihan kepala daerah serentak yang dilakukan hampir 300 kabupaten/kota serta provinsi yang ada di...
Dalam Pilkada serentak 2015 yang berlangsung pada 9 Desember 2015 kemarin, untuk area Kota Cilegon, Banten pasangan yang berhasil unggul adalah Iman Ariyadi-Edi Ariadi. Menurut hasil quick count Pilkada Cilegon, pasangan dengan nomor urut 2 tersebut telah berhasil memperoleh...
Dalam Pilkada Kabupaten Blitar 2015 kemarin, kota tersebut hanya mencalonkan satu pasangan untuk menjadi calon bupati. Namun menurut quick count Pilkada 2015 kemarin, meskipun pasangan tersebut dinyatan sebagai pasnagan tunggal, namun hanyan mendapat suara sebanyak 78 persen saja, untuk...
Husnul Khuluq-Achmad Rubaie selaku pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Gresik menyatakan menolak hasil quick count Pilkada Gresik 2015 yang berlangsung pada 9 Desember 2015 kemarin. Pasalnya, berdasarkan laporan dari pihak team sukses mengungkapkan jika banyak terjadi pelanggaran dalam...