Ambarawa adalah sebuah kecamatan yang masuk ke dalam wialayah Kabupaten Semarang. Jika kamu sedang berada di sekitar Semarang dan kebetulan singgah di kota ini, kamu gak perlu mati kutu karena di tempat ini juga banyak destinasi yang bisa kamu kunjungi. Ditambah lagi hawa yang cukup sejuk bisa bikin kamu berlama-lama di daerah ini.
Museum Palagan Ambarawa via wafertango.com
Perang yang terjadi pada Desember 1945 telah melatar belakangi monumen ini dibuat. Ada juga museum yang menampilkan koleksi benda-benda pada saat perang saat itu seperti senjata dan seragam tentara. Salah satu benda yang menarik adalah pesawat Mustang milik Belanda yang dulu berhasil ditembak jatuh oleh pasukan Indonesia.
Museum Kereta Api via rajakamar.com
Tahun 1976 Gubernur Jawa Tengah pada saat itu Soepardjo Roestam mengalihfungsikan stasiun kereta api miliki Belanda menjadi museum Kereta Api yang hingga saat ini menjadi salah satu ikon di Ambarawa. Dulunya Ambarawa merupakan kota militer dan digunakan sebagai basis pertahanan Belanda. Di museum ini kita bisa melihat aneka lokomotif dari jaman dulu, alat komunikasi kuno, dan tentu saja kereta wisata dengan rute Ambarawa-Bedono dan Ambarawa-Tuntang.
Sebagai daerah pertahanan Belanda pada masa penjajahan, tentu ada bangunan yang masih tertinggal sampai saat ini dan salah satunya yang masih berdiri tegak dan difungsikan adalah Benteng Willem 1 ini.
Sejak tahun 2003 benteng ini difungsikan sebagai LP keas II A Ambarawa. Beberapa bagian digunakan sebagai lapas dan sebagian lagi digunakan sebagai tempat tinggal. Namun begitu masyarakat masih diperbolehkan berjalan-jalan dan berfoto di sekitar bangunan.
Dari wisata sejarah kita beralih ke wisata alam. Rawa Pening adalah danau wisata yang memiliki luas 2.670 Hektare. Sebagaian besar permukaan tertutup oleh tanaman enceng gondok dan dianggap mengganggu. Tapi kemudian para penduduk memanfaatkan tanaman tersebut untuk membuat kerajinan tangan sehingga tidak lagi dianggap mengganggu. Hawa sejuk yang ada di sekitar danau memberikan nuansa tersendiri bagi para pengunjung. Jika ingin menjelajah ke tengah danau para pengunjung bisa menyewa perahu dari penduduk sekitar.
Kediri memang selalu dihati, banyak sebutan yang selalu disanjungkan oleh wisatawan yang pernah atau bahkan sering berkunjung di salah...
Jalan-jalan dikota Surabaya, pasti fokus utamanya pada KBS atau Kebun Binatang Surabaya, pasalnya tempat wisata tersebut yang sudah sejak...
Sebagai salah sau destinasi yang sudah tak asing lagi, Tulungagung menjadi salah satu detinasi di Jawa Timur yang merupakan...
Pantai Kuta dulunya adalah perkampungan nelayan. Namun jantung dari Pulau Bali ini dengan cepat terkenal bahkan sejak tahun 70...
Indonesia tidak seperti Tokyo, Paris maupun Hongkong yang mempunyai taman wisata dengan karakter-karakter kartun lucu seperti di Disneyland. Namun...
Manado, merupakan salah satu kota di provinsi sulawesi yang terkenal dengan keindahan alamnya yakni Taman Laut Bunaken hingga ke...
Gak bisa dipungkiri kalau traveling adalah kegiatan yang sangat menyenangkan, bahkan bisa melepaskan semua kepenatan yang ada. Perasaan bahagia...
Pantai yang terletak di timur laut pulau bali ini mempunyai laut yang tenang dengan pemandangan dasar laut yang mengagumkan....
Mungkin ini hari terakhirmu di bali, dompet sudah terlihat sangat tipis tapi Anda membutuhkan hotel yang nyaman sebagai penutup...
Pantai sebagai target dari pada penyelam baik nasional maupun internasional karena keberadaan karang koral yang cukup besar. Karang tersebut...
Jogja memang terkenal dengan tempat wisata alamnya yang sangat banyak, di Jogja bagaikan sebuah surga bagi para pecinta alam...
Melakukan perjalanan wisata sendirian alias solo traveling memang banyak sekali manfaatnya. Kamu bisa belajar banyak tentang kehidupan dari alam....
Medan merupakan Ibu kota Sumatra Utara yang memiliki banyak destinasi wisata yang wajib kamu kunjungi. Selain keramahan alam yang...
Satu lagi panorama pantai di Gunung Kidul yang harus kamu jajal, yaitu Pantai Gesing yang terletak di dekat Panggang...
Katanya sih Indonesia adalah negara yang cantik. Percaya enggak? Banyak orang yang tak percaya akan kecantikan Indonesia lantaran sering...
Pernah dengar kota Ponorogo? Bisa diilang, Ponorogo merupakan salah satu kota di Indonesia yang sangat terkenal dengan reog-nya, bahkan...
Hay guys, ketemu lagi nih bareng kita di jalan-jalan berburu mencari makanan khas dari “Kota Khatulistiwa” yakni Pontianak, di...
Satu lagi pantai pasir putih yang layak kamu jajal di seputaran Gunung Kidul Jogja, yaitu pantai Watu Kodok. Pantai...
Maen ke Ubud gak harus mahal lho. Berwisata ke Ubud, Bali, bisa dibilang wisata seni. Wisata yang penuh dengan...
Jember memang mulai terkenal dengan adanya Jember Fashion Carnival yang dimilikinya. Setiap tahun, karnafal yang memang terbesar di Indonesia...
Tanah Lot Bali dengan wisata spiritualnya tentu saja menarik banyak sekali pengunjung. Tanah Lot mampu menghadirkan budaya dan karakteristik...
Gunung Galunggung, wisata alam menakjubkan yang berada di Desa Linggajati di Kabupaten Tasikmalaya, Provinsi Jawa Barat. Gunung aktif dengan...
Bagi pasangan yang baru saja menikah, tentu honeymoon menjadi suatu agenda yang paling ditunggu-tunggu. Bisa menikmati perjalanan wisata seru...
Kota Blitar merupakan salah satu kota kecil di daerah Jawa Timur yang merupakan tanah kelahiran dari presiden pertama Indonesia...
Jika pendakian adalah hobi yang sudah melekat pada dirimu, buktikan bahwa kamu sudah pernah mengunjungi 5 gunung cantik di...
Selain menjadi salah satu kota besar di Indonesia, Bandung punya daya tarik lain yang bisa ditilik. Mulai dari destinasi...
Traveling merupakan sebuah pengalaman berharga yang bisa membuat kita mengerti lebih banyak soal kehidupan. Traveling bisa mnegajarkan kehidupan yang...
Pernah berencana piknik ke Nusakambangan? Ya, tentu saja kamu tak salah pilih destinasi, karena Pulau Nusakambangan memiliki wilayah yang...
Indonesia mempunyai banyak panorama alam yang indah, salah satunya Air Terjun Dua Warna di Sibolangit, yang terdapat di Desa...
Keindahan matahari terbit dapat kamu nikmati di pantai ini. Pantai yang menghadap ke timur ini akan mengajikanmu langit jingga...
Buat para penggila danau khusunya bagi kalian yang suka dengan suasana romantis yang tentunya berhubungan cinta-cinta gitu cocok banget...
Kamu saat ini sedang hunting destinasi yang cocok untuk latar belakang foto preweddingmu? Gak usah bingung guys, berikut ini...
Mendaki gunung-gunung tinggi layaknya hikers sejati itu gak semudah yang kamu bayangkan lho! Tampaknya memang mudah sekali, cukup berbekal...
Rencana liburan sudah di depan mata. Tentunya kamu sudah membayangkan keseruan yang akan kamu jalani di destinasi wisata yang...
Singapura merupakan salah satu negara yang sering dijadikan destinasi oleh sebagian orang Indonesia yang jalan-jalan keluar negeri. Selain kotanya...
Uluwatu sebagai tempat wisata spiritual yang berbentuk Pura. Pura Sad Kahyangan mempunyai arti penyangga dari 9 mata angin, dibangun...
Pernah dengar nama pantai Wedi Ireng? Ya, pantai ini memang jarang dikenal dan terpublish oleh kebanyakan orang. Pantai ini...
Penat dengan hiruk pikuk Jakarta yang nampaknya makin hari semakin panas, kini saatnya kamu untuk melipir sedikit dari Jakarta...
Indonesia memang dikenal memiliki banyak pulau di sekitarnya, dan pulau-pulau di Indonesai tersebut gak kalah keren seperti yang ada...
Berlibur memang sebuah kegiatan yang menyenangkan, namun bagi sebagian orang yang berada di kalangan menengah ke bawah, liburan tentu...
Bagi kalian yang ingin menikmati suasana tenang saat berada di kota Pangandaran, mungkin Pantai Batu Karas bisa menjadi salah...
Surabaya, selain menjadi salah satu kota besar diantara berbagai kota di Indonesia, juga dikenal sebagai kota Pahlawan. Dari sekian...
Surabaya saat ini terkenal dengan kota yang cukup panas dan juga padat dengan lalu lintas, namun bukan berarti jika...
Jangan berpikir hanya kota-kota besar dan terkenal saja yang memiliki destinasi apik dan bermutu untuk dijadikan tujuan piknik. Justru...
Tidak ada yang tidak mungkin dalam dunia ini, termasuk dalam mencari hotel bintang 5 di Bali dengan harga dibawah...
Menjamah kota Lampung tak urung akan membuatmu merasa nyaman dan bahagia. Destinasinya yang beragam dan menyejukkan membawa suasana baru...
Kampung Gajah Wonderland merupakan sebuah tempat wisata keluarga favorit di Bandung, hal itu dibuktikan dari banyaknya pengunjung yang datang...
Bisa dikatakan Ubud adalah pusat dari kesenian di Bali. Desa bertaraf internasional dengan segala fasilitas restoran dan hotel berbintang...
Sering dengar tempat wisata Gili Meno? Hmm.. dengar namanya aja udah kelihatan oke ya? Kali ini kamu gak salah...
Medan merupakan salah satu kota yang mempunyai beraneka ragam agama, untuk itu banyak yang menyebutnya sebagai kota multikultural. Jangan...